Card image

Penerimaan Peserta Didik Baru

PPDB (singkatan dari Penerimaan Peserta Didik Baru) adalah salah satu agenda tahunan penerimaan murid di setiap jenjang sekolah termasuk di Sekolah Islam Abais, metode pendaftaran sekolah melalui daring dari tingkat TK, SD, SMP. Istilah ini digunakan oleh berbagai sekolah saat ingin menerima murid baru. Sekolah Islam Abais menyediakan PPDB secara offline diharapkan proses PPDB dapat berjalan cepat dan bisa dilakukan dimanapun dan kapanpun selama sesi PPDB offline dibuka


Persyaratan PPDB TK ABAIS

  1. Membeli formulir pendaftaran.
  2. Menyerahkan berkas-berkas kelengkapan pendaftaran sebagai berikut:
    • Foto pas 3x4 sebanyak 4 lembar.
    • Fotokopi akte kelahiran.
    • Fotokopi kartu keluarga.
    • Mengisi formulir pendaftaran yang telah disediakan.
    • Menyerahkan uang pendaftaran.
    • Usia minimal untuk TK A adalah 3 tahun 10 bulan, dan untuk TK B adalah 4 tahun 10 bulan.
  3. Mengikuti obsevasi penerimaan siswa baru. Observasi meliputi kemandirian, konsentrasi, dan kreativitas siswa. Hal ini dilakukan untuk mengetahui seberapa jauh kesiapan belajar siswa.
  4. Jika dinyatakan diterima, diharapkan segera membayar biaya daftar ulang yang telah ditentukan secara terpisah.

Narahubung : 0818-0740-8720


Persyaratan PPDB SD ABAIS

  1. Membayar formulir pendaftaran.
  2. Mengisi formulir pendaftaran.
  3. Melengkapi berkas administrasi berikut:
    • Fotokopi kartu keluarga (1 Lembar)
    • Fotokopi Akta Lahir (1 Lembar)
    • Fotokopi KTP orang tua (masing-masing 1 lembar)
    • Pas foto berlatar belakang merah, ukuran 3x4 (1 Lembar)
    • Fotokopi 1 set raport dan surat keterangan pindah sekolah (bagi siswa pindahan)

Narahubung : 0896-7516-1490 atau 0817-7520-3007


Persyaratan PPDB SMP ABAIS

  1. Membayar formulir pendaftaran.
  2. Mengisi formulir pendaftaran.
  3. Melengkapi berkas administrasi berikut:
    • Fotokopi kartu keluarga (1 Lembar)
    • Fotokopi Akta Lahir (1 Lembar)
    • Fotokopi KTP orang tua (masing-masing 1 lembar)
    • Pas foto berlatar belakang merah, ukuran 3x4 (1 Lembar)
    • Fotokopi 1 set raport dan surat keterangan pindah sekolah (bagi siswa pindahan)

Narahubung : 0896-7516-1490 atau 0817-7520-3007